Kalau ada satu email terdaftar di gajihub perusahaan saya, apakah bisa email yg sama digunakan di gajihub perusahaan lain?
Lavenia Pratiwiningtyas
15 Januari 2024
Bisa. Kawan GajiHub bisa menambahkan perusahaan lainnya menggunakan email yang sama.