Bagaimana Cara Menambahkan Pengali Iuran BPJS pada Payroll Karyawan?
Lavenia Pratiwiningtyas
15 Januari 2024
Bisa pilih fitur Karyawan -> pilih salah satu karyawan -> pilih payroll -> pilih slip gaji yang sudah dibuat -> pilih tanda titik tiga yang di sebelah kanan atas dan pilih ubah -> pilih pengaturan lanjutan