FAQ

/

Tugas

/

Detail

Apakah Tugas / Task yang Dikerjakan Karyawan Bisa Terhitung Otomatis Pada Pengajian Setiap Bulannya?

Lavenia Pratiwiningtyas
27 Maret 2025

Tugas / Task yang dikerjakan karyawan bisa terhitung otomatis pada payroll karyawan setiap bulannya jika Kawan GajiHub sudah mengaktifkan integrasi tugas dengan payroll dan mengaktifkan komponen pendapatan "Pendapatan Bobot Task" pada slip gaji karyawan